GELORA RINDU CINTA

Oleh : Roychan Uzaqqy

Kusapa keheningan malam
Kutulis nada dalam sejuta diam
Alunan petik gitar merasuh dalam jiwa
Membawa hati hanyut dalam nada

Terangkai jelas dentang suara
Petikan sinar bersatu dalam rasa
Kucoba bernyanyi lagu cinta
Kuungkapkan semua apa yang kurasa

Ohh..!!Ku keluhkan semua rasa pada nada
Hanya nada yang saat ini bisa mewakili rasa
Kilas bayang selalu didepan mata
Membuat rindu

semakin menyiksa
Diujung kata kutulis secuil doa
Semoga engkau baik disana
Jaga cinta seutuhnya
Jangan sampai ia berpindah rasa

Komentar

Postingan populer dari blog ini

TEKS DESKRIPTIF PONDOK PESANTREN DARUN NUN

BIOGRAFI PENGARANG KITAB QAMUS AL MUHITH

KISAH HARU SANG DOKTER