BINGUNG

 

063077900_1487749011-20170222-senja-sakub4-brebes.jpg (640×360) (akamaized.net)

Entah berapa banyak kebingungan

Yang datang silih berganti

Awal yang membingungkan

Dengan segala drama dan konspirasi

 

Begitu pula akhirnya

Banyak yang belum diketahui

Dunia dengan keabsurdisannya

Juga misteri – misteri

 

Timbul pelbagai pertanyaan

Mengapa Begini dan Begitu

Hingga sampai pada kenyataan

Bahwa manusia itu

 

Tak ada apa – apanya

Sangat kecil dan lemah

Meski terdapat kekurangannya

Dia memiliki bekal sebagai khalifah



Pondok Pesantren Darun-Nun Malang

Komentar

Postingan populer dari blog ini

TEKS DESKRIPTIF PONDOK PESANTREN DARUN NUN

BIOGRAFI PENGARANG KITAB QAMUS AL MUHITH

KISAH HARU SANG DOKTER